Penampilan Terkini Agatha Chelsea Bikin Salfok Netizen
Penulis: Fredy Suni
![]() |
@agatha_chelsea |
Tafenpah.com - Agatha Chelsea makin mencuri perhatian netizen tanah air. Lantaran, penampilan terbaru dari Brand Ambassador kecantikan Korea Selatan (K-Natural White) ini bikin melek mata aja.
Bagaimana tidak, pose terbarunya dengan mengenakan dress berwarna merah, seolah ingin memanjakan mata netizen.
Baca Juga: Mengenal Valence Cilia Brand Ambassador Cocoflim
Unggahan 4 jam yang lalu itu mengundang berbagai reaksi dari para penggemarnya di jadag Instagram.
Dari sekian apresiasi netizen, ada satu yang menarik admin Tafenpah untuk ikut mengulasnya, yakni dari pemilik akun @Edwinstarcool19.
"Adaikan aja gue seumuran kamu chel 🤣🤣🤣 gue mau daftar jadi pasangan kamu" ujarnya.
Komentar dari akun ini mengundang reaksi dari ribuan penggemarnya, terlebih kaum Adam.
Baca Juga: Jodilee Warwick Sang Traveler Sejati
Terlepas dari euforia netizen di atas, kita pun harus mengakui bahwasannya mantan bintang Film Ada Cinta di SMA ini memang memiliki kharisma tersendiri di mata penggemarnya.
Lantas, siapa sih Agatha Chelsea yang sebenarnya?
Dilansir dari wikipedia, Agatha Chelsea Terriyanto adalah seorang Penyanyi, Model, dan selebriti Indonesia.
Namun, belakangan ini, bila sobat milenial punya akun TikTok atau Instagram, pasti sudah mengenalnya.
Lantaran, jebolan dari Universitas Melbourne Australia ini semakin populer di berbagai aplikasi milenial.
Baca Juga: Vilia Caroline Bintang TikTok yang Inspiratif
Karena selain memiliki paras bak bidadari, dirinya juga sangat cerdas.
Kita bisa telusuri jejaknya, ketika masih mengambil Jurusan Psikologi di negeri Kangguru.
Sebagai jebolan Psikologi, tentunya ia sangat tahu akan psikologi penggemarnya.
Untuk itu, konten-konten edukatif nan entertainment darinya selalu dinantikan penggemarnya, baik di TikTok, Instagram, maupun Youtube.
Dara kelahiran 2001 silam ini sementara menjadi sosok kreator digital yang sukses.
Kesuksesannya itu pun mampu menginspirasi pengikutnya untuk mengemas konten digital yang informatif, edukatif, humoris, dan bernilai jual yang lebih tinggi.
Blasteran Chinese, Sunda, dan Belanda ini menganut kepercayaan Kristen.
Tahun 2021, pelantun lagu Ku Perlu Engkau Tuhan dinobatkan sebagai wanita tercantik versi TC Candler.
Perhal akun media sosialnya, sobat bisa mengikuti akunnya di Instagram:@agatha_chelsea, TikTok:@agatha.chelsea.
Berikut adalah deretan pose menawan dari sang idola ini.
![]() |
@agatha_chelsea |
![]() |
@agatha_chelsea |
![]() |
@agatha_chelsea |
![]() |
@agatha_chelsea |
Posting Komentar untuk "Penampilan Terkini Agatha Chelsea Bikin Salfok Netizen "
Posting Komentar
Berkomentarlah dengan baik dan sopan ya! | Terima kasih
Diperbolehkan mengutip tulisan dari Tafenpah tidak lebih dari 30%, dengan syarat menyertakan sumber | Mari, kita belajar untuk menghargai karya orang lain | Salam hangat